Bekasi

Bekasi, Jawa Barat

9 Mie Ayam Enak di Bekasi yang Harus Dicoba

Bekasi (bks) merupakan salah satu kota yang berada di provinsi Jawa Barat. Di Bekasi tentunya juga banyak ditemukan tempat-tempat yang dapat dijadikan sebagai tujuan kuliner. Salah satu kuliner yang sering menjadi pilihan adalah mie ayam. Berikut merupakan rekomendasi tempat-tempat di daerah Bekasi yang menjual mie ayam paling enak. 1. Mie Ayam Dita❤️ Lokasi: Taman Indah […]

Bekasi, Jawa Barat

Yuk Intip 8 Keseruan Saat Berkunjung ke Revo Town Mall Bekasi!

Mencari pusat hiburan asyik di perkotaan memang sangat mudah. Mall dan pusat perbelanjaan banyak berdiri. Bahkan, di kota besar seperti di Jakarta, Bandung, Surabaya, Bekasi, dan kota besar lainnya, dapat lebih dari 10 mall di dalam satu kota. Revo Town Mall Bekasi memiliki konsep department store. Dulunya, Revo Town Mall bernama Bekasi Square, namun berubah

10 Daftar Pilihan Tempat Nongkrong Daerah Bekasi Yang Cozy dan Kekinian Banget, Wajib Kalian Kunjungi! 1
Bekasi

10 Daftar Pilihan Tempat Nongkrong Daerah Bekasi Yang Cozy dan Kekinian Banget, Wajib Kalian Kunjungi!

Nongkrong adalah kegiatan yang paling sering dilakukan oleh kawula muda. Jika kamu sedang berkunjung ke Bekasi dan sedang mencari tempat nongkrong, hal tersebut akan mudah sekali untuk di atasi. Karena di Kota Bekasi cukup banyak terdapat tempat-tempat nongkrong hits dan kekinian. Seperti cafe2 yang akan kami bahas dibawah ini, sering dijadikan tempat nongkrong oleh anak

6 Referensi Tempat Hangout di Daerah Bekasi Ini Cocok Untuk Quality Time Bersama Orang Terdekat 2
Bekasi

6 Referensi Tempat Hangout di Daerah Bekasi Ini Cocok Untuk Quality Time Bersama Orang Terdekat

Menghabiskan waktu luang bersama orang2 terdekat adalah hal yang paling menyenangkan. Dimana kamu bisa berbagi cerita yang sudah dilalui setiap harinya. Salah satu cara orang2 menikmati waktu luangnya yaitu dengan pergi hangout ke sebuah cafe atau tempat. Jika kamu sedang mencari referensi untuk dijadikan tempat hangout bersama teman, keluarga atau pasanganmu, simak ulasan dari kami

Bekasi

Telaga Seafood Cikarang, Surga Kuliner Yang Paling Bikin Nagih

Alamat: Elysium Food Festival, Jalan Gunung Tangkuban Perahu Kav. 02, Cibatu, Cikarang Selatan, Bekasi, Jawa Barat 17144 Map: KlikDisini Jam Buka: 11.00-21.30 WIB (Senin-Minggu) No. Telp: 021 2937 0123 WhatsApp:–  Daftar Harga Menu❤️ – Gurame Bakar/Goreng Rp. 16.0000/ons – Gurame Asam Manis/Saos Thailand/Pecak/Dabu-dabu Rp. 19.000/ons – Gurame Saus Tiram/Saus Padang/Saus Tausi/Tim/Pesmol Rp. 19.000/ons – Gurame Dua Rasa Rp.

Bekasi, Jawa Barat

9 Informasi Penting Sebelum Berlibur di Transera Waterpark Bekasi

Transera Waterpark adalah salah satu diantara wisata buatan yang memang mengesankan, mempunyai keindahan yang tidak boleh dilewatkan. Bagi yang ingin mengunjungi objek wisata ini tidak ada salahnya kita simak informasi penting tentang objek wisata ini. 1. Adanya Berbagai Macam Promo❤️ Dalam setiap objek wisata pasti kita akan mencari berbagai macam promo yang coba ditawarkan. Nah,

10 Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Dari Cikarang Yang Paling Banyak Dicari Wisatawan 4
Bekasi

10 Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Dari Cikarang Yang Paling Banyak Dicari Wisatawan

Buat kamu yang sedang bertandang ke Cikarang, jangan lupa beli oleh-oleh untuk keluarga di rumah ya! Pasalnya, ada banyak sekali makanan khas dari kota ini yang wajib buat dicoba. Jika masih bingung makanan apa kira-kira yang bisa dijadikan referensi sebagai buah tangan untuk dibawa pulang ke rumah, oleh-oleh khas Cikarang rekomendasi JejakPiknik berikut mungkin bisa

Bekasi

6 Cabang Bakso Boedjangan di Bekasi Yang Populer

Bakso Boedjangan? Mendengar namanya saja pasti Sahabat JejakPiknik sudah tau kita akan membahas tentang kuliner apa pada artikel kali ini. Bakso satu ini bisa dibilang berbeda dengan kuliner pada umumnya, dimana terdapat aneka macam inovasi baso enak yang dijamin bisa membuat Sahabat JejakPiknik bakal ketagihan. Dinamakan demikian karena kuliner ini seakan menjadi magnet bagi para

Objek Wisata Situ Gede 6
Bekasi

Objek Wisata Situ Gede

Lokasi: Jalan Kampung Bojong Menteng, Rawalumbu, Kota Bekasi 17117 Map: Klik Disini HTM: Free Buka Tutup: 24 Jam Telepon: – Menemukan tempat wisata di sebuah kota besar tidaklah mudah. Kota metropolitan di Indonesia sendiri hanya menawarkan objek wisata buatan seperti mall, department store, waterpark, dan lain sebagainya. Objek wisata alam seperti danau, hutan dan rawa

Scroll to Top